Sunday , 3 November 2024
Jateng Today

Pilgub Jateng

PPP Inginkan Koalisi Semangka Bangjo di Pilgub Jateng 2018

JATENG SATU — Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Partai Persatuan Pembangunan (DPP PPP) Romahurmuzy alias Rommy mengaku sudah mengirimkan proposal skenario koalisi kepada Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Sukarnoputri untuk pemilihan gubernur Jawa Tengah atau pilgub Jateng 2018 mendatang. Jika disetujui, Rommy telah mempersiapkan posisi wakil gubernur di Jawa Tengah. “Kami sudah sampaikan kepada Bu Mega terkait ... Read More »

Sudirman Said Siap Jadi Cawagub atau Cagub di Pilgub 2018

JATRNGSATU — Mantan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Sudirman Said mengklaim dapat dukungan dari tiga partai dalam gelaran pemilihan gubernur dan wakil gubernur (Pilgub) Jawa Tengah 2018. Ketiga partai tersebut adalah Gerindra, PKS dan PAN. “Partai Gerindra mengumumkan 2 calonnya untuk bersosialisasi, PKS juga menyebut saya sebagai calonnya, berikutnya PAN juga,” kata Sudirman, di Semarang, seperti dikutip Antara, ... Read More »

RUSTRININGSIH Partai di Luar PDIP Harus Berkoalisi

JATENGSATU.COM, SEMARANG — Wakil Gubernur Jawa Tengah periode 2008-2013 Rustriningsih menyatakan minatnya ikut serta berpartisipasi dalam gelaran Pilkada Jateng 2018. Diusung atau tidak, dia menyerahkan mekanisme itu ke partai politik. Menurut Rustri, minat saja tak cukup untuk ikut berkompetisi. Untuk ikut dalam kompetisi harus mengikuti mekanisme yang ada di partai politik. “Minat saja enggak cukup, harus ada kesempatan dan peluang,” ... Read More »

Apakah Rustriningsih Maju Pilgub 2018, Inilah Jawabnya

JATENGSATU.COM – Jelang Pilgub 2018, dikabarkan sejumlah politisi partai mendekati  Mantan Wakil Gubernur Jawa Tengah periode 2008-2013, Rustriningsih dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) 2018. Namun, Rustriningsih mengaku belum ada ‎partai politik yang datang secara resmi untuk meminangnya. “‎Belum ada partai politik yang datang, namun memang sudah banyak politisi yang datang secara personal ke saya menanyakan apakah saya mau maju Pilgub 2018 ... Read More »

Inilah 23 Daftar Nama Anggota DPRD Jateng Wanita Saat Ini

JATENGSATU.COM — Anggota DPRD Jateng terdapat 100 kursi, yang kini d iisi oleh 23 wanita dan 67 laki-laki. Jumlah wanita di kursi dewan meningkat dibandingkan periode 2009-2014 yang hanya sebanyak 16 orang. ANGGOTA DPRD JATENG 2014-2019 Dapil Jateng I : 1. Dyah Kartika Permanasari (PDI Perjuangan) 2. Maria Tri Mangesti (PDI Perjuangan) 3. Siti Ambar Fatonah (Partai Golkar). Dapil Jateng ... Read More »